Saturday, April 4, 2020

HARI KEDELAPAN

Alhamdulillah memasuki hari tantangan kedelapan dari 30 hari. Alhamdulillah juga di hari kedua proses sapih adek Ayya, semoga semua berjalan lancar dan dimudahkan Alloh. Bertepatan juga dengan hari terakhir di bulan Maret, yang artinya besok waktunya masuk bulan baru yaitu bulan April. Nah karena tanggal 1 April waktunya piket ke sekolah, maka hari ini berusaha mencuci baju kecil dan besar biar besok waktu masuk sekolah pekerjaan tidak menumpuk. Namun hari ini baru naik badge 1 tingkat yaitu very good. Tak apalah semoga besok bisa lebih baik lagi Amin.


#tantangan30hari
#kelaskepompong
#bundacekatan
#harike8
#institutibuprofesional

No comments:

Post a Comment